Selasa, 28 September 2010

istilah istilah dalam komputer

1. APA ITU CYBER CRIME :

Cybercrime adalah tidak criminal yang dilakkukan dengan menggunakan teknologi computer sebagai alat kejahatan utama. Cybercrime merupakan kejahatan yang memanfaatkan perkembangan teknologi computer khusunya internet. Cybercrime didefinisikan sebagai perbuatan melanggar hukum yang memanfaatkan teknologi computer yang berbasasis pada kecanggihan perkembangan teknologi internet.

Karakteristik Cybercrime

Dalam perkembangannya kejahatan konvensional cybercrime dikenal dengan :
1. Kejahatan kerah biru
2. Kejahatan kerah putih

Cybercrime memiliki karakteristik unik yaitu :
1. Ruang lingkup kejahatan
2. Sifat kejahatan
3. Pelaku kejahatan
4. Modus kejahatan
5. Jenis kerugian yang ditimbulkan

Dari beberapa karakteristik diatas, untuk mempermudah penanganannya maka cybercrime diklasifikasikan :
a. Cyberpiracy : Penggunaan teknologi computer untuk mencetak ulang software atau informasi, lalu mendistribusikan informasi atau software tersebut lewat teknologi komputer.
b. Cybertrespass : Penggunaan teknologi computer untuk meningkatkan akses pada system computer suatu organisasi atau indifidu.
c. Cybervandalism : Penggunaan teknologi computer untuk membuat program yang menganggu proses transmisi elektronik, dan menghancurkan data dikomputer.
c. Perkiraan perkembangan cyber crime di masa depan
dapat diperkirakan perkembangan kejahatan cyber kedepan akan semakin meningkat seiring dengan perkembangan teknologi atau globalisasi dibidang teknologi informasi dan komunikasi.

2. PERBEDAAN HACKER DAN CRACKER :

hacker adalah seseorang yang senang memprogram dan percaya bahwa berbagi informasi adalah hal yang sangat berharga.
Hacker adalah sebutan untuk mereka yang memberikan sumbangan yang bermanfaat kepada jaringan komputer, membuat program kecil dan membagikannya dengan orang-orang di Internet. Sebagai contoh : digigumi (Grup Digital) adalah sebuah kelompok yang mengkhususkan diri bergerak dalam bidang game dan komputer. Digigumi ini menggunakan teknik teknik hexadecimal untuk mengubah teks yang terdapat di dalam game. Contohnya, game Chrono Trigger berbahasa Inggris dapat diubah menjadi bahasa Indonesia. Oleh karena itu, status Digigumi adalah hacker, namun bukan sebagai perusak. Hacker disini artinya, mencari, mempelajari dan mengubah sesuatu untuk keperluan hobi dan pengembangan dengan mengikuti legalitas yang telah ditentukan oleh developer game. Para hacker biasanya melakukan penyusupan-penyusupan dengan maksud memuaskan pengetahuan dan teknik. Rata - rata perusahaan yang bergerak di dunia jaringan global (internet) juga memiliki hacker. Tugasnya yaitu untuk menjaga jaringan dari kemungkinan perusakan pihak luar "cracker", menguji jaringan dari kemungkinan lobang yang menjadi peluang para cracker mengobrak - abrik jaringannya, sebagai contoh : perusahaan asuransi dan auditing "Price Waterhouse". Ia memiliki team hacker yang disebut dengan Tiger Team. Mereka bekerja untuk menguji sistem sekuriti client mereka.
Cracker biasanya kemudian melakukan ‘pencurian’ dan tindakan anarki, begitu mereka mendapat akses
Sehingga muncul istilah whitehat dan blackhat. Whitehat adalah hacker yang lugu, dan blackhat adalah seperti yang disebutkan di atas sebagai cracker
Namun demikian, orang lebih senang menyebutkan hacker untuk whitehat dan blackhat, walaupun pengertiannya berbeda.
Sebenarnya Penjahat tersebut disebut dengan istilah "Cracker". Cracker adalah musuh besar bagi Hacker karena mereka memiliki tujuan yang berkebalikan. Cracker memiliki tujuan untuk merusak komputer korban melalui internet sedangkan hacker memiliki tujuan untuk mengamankan atau memproteksi sistem pertahanan komputer. Banyak orang yang menganggap bahwa hacker sama saja dengan cracker padahal keduanya sangatlah berbeda, hanya mereka sama-sama seorang programmer yang mana bisa menyusup sistem keamanan komputer.

Sudah banyak perusahaan-perusahaan besar yang telah meminta bantuan para hacker untuk memproteksi sistem keamanan komputer perusahaan, beberapa perusahaan besar tersebut adalah Google, Yahoo, Microsoft, dan berbagai perusahaan lainnya.

3. BUSINESS SOFWARE ALLIANCE (BSA) :

Business Software Alliance (BSA) adalah sebuah organisasi internasional yang mewakili pembuat piranti lunak yang unggul dan pembangun e-commerce di lebih dari 80 negara di seluruh dunia, termasuk Adobe, Apple, Autodesk, Avid, Bentley Systems, Borland, Cadence Design Systems, Cisco Systems, CNC Software/Mastercam, Dell, Entrust, HP, IBM, Intel, Internet Security Systems, McAfee, Microsoft, PTC, RSA Security, SAP, SolidWorks, Sybase, Symantec, Synopsys, The MathWorks dan UGS.

Misi kelompok ini adalah untuk mempromosikan sebuah legislatif jangka panjang dan lindkungan legal dimana industri bisnis piranti lunak dapat makmur. Membantu perkembangan inovasi program, pertumbuhan dan pasar yang kompetitif untuk piranti lunak komersil dan teknologi yang berhubungan. BSA menyediakan sebuah suara yang sama dari anggota-anggotanya sebelum pemerintahan dan dalam pasar internasional. Aliansi mencapai tujuannya melalui pendidikan global tentang manajemen piranti lunak dan proteksi hak cipta, cyber-security, penjualan, piranti lunak komersil dan e-commerce.
Berdiri tahun 1988, BSA berkantor di United States, Eropa dan Asia dan mengoperasikan hotline di sekitar 65 negara untuk penelpon yang mencari informasi tentang pembajakan atau untuk yang ingin melaporkan insiden yang dicurigai sebagai pembajakan piranti lunak .

4. CYBER ETHIC :

Cyber ethics adalah suatu aturan tak tertulis yang dikenal di dunia IT. Suatu nilai-nilai yang disepakati bersama untuk dipatuhi dalam interaksi antar pengguna teknologi khususnya teknologi informasi. Tidak adanya batas yang jelas secara fisik serta luasnya penggunaan IT di berbagai bidang membuat setiap orang yang menggunakan teknologi informasi diharapkan mau mematuhi cyber ethics yang ada.
Cyber ethics memunculkan peluang baru dalam bidang pendidikan, bisnis, layanan pemerintahan dengan adanya kehadiran internet. Sehingga memunculkan netiket/nettiquette yaitu salah satu etika acuan dalam berkomunikasi menggunakan internet,berpedoman pada IETF (the internet engineering task force), yang menetapkan RFC.

5. SPAM,TROJAN,VIRUS,MALWARE :

Spam adalah aktivitas mengirim surat elektronik (e-mail) kepada alamat e-mail seseorang atau newsgroup tanpa seijin penerima. Spam bisa juga aktivitas posting (pengiriman) berita atau iklan yang di luar topik yang sedang dibicarakan dalam sebuah newsgroups.

Pada dasarnya seluruh e-mail yang masuk kedalam mail server akan dipindai (scan) menggunakan metode tertentu. Email yang dicurigai, akan ditandai sebagai spam dan dikirimkan kepada anda seperti semula atau bisa juga secara otomatis dihapus oleh mail server (tergantung aturan yang berlaku).
Para pengirim spam yang disebut Spammers akan di laporkan secara otomatis ke publicblacklist database, semacam direktori khusus yang mem'blacklist' e-mail e-mail bermasalah.
Trojan horse atau Kuda Troya atau yang lebih dikenal sebagai Trojan dalam keamanan komputer merujuk kepada sebuah bentuk perangkat lunak yang mencurigakan (malicious software/malware) yang dapat merusak sebuah sistem atau jaringan. Tujuan dari Trojan adalah memperoleh informasi dari target (password, kebiasaan user yang tercatat dalam system log, data, dan lain-lain), dan mengendalikan target (memperoleh hak akses pada target).
Pengertian Virus komputer adalah program yang mereproduksi, melaksanakan secara independen dan melakukan perjalanan melintasi koneksi jaringan. Perbedaan utama antara virus dan worm adalah cara yang mereproduksi dan menyebar. Virus adalah tergantung pada file host atau sektor Link boot Istilah, dan transfer file antar komputer untuk menyebarkan, sedangkan Virus Shortcut komputer Link Glosari dapat melaksanakan sepenuhnya independen dan tersebar di kemauannya sendiri melalui koneksi jaringan.Ancaman keamanan dari Cara Menghapus Virus Shortcut adalah setara dengan virus.



Virus Shortcut Komputer terampil melakukan seluruh seri kerusakan seperti merusak file-file penting dalam sistem anda, memperlambat itu turun ke tingkat yang besar, atau bahkan menyebabkan beberapa program penting untuk berhenti bekerja. Dua contoh yang sangat menonjol dari Virus Shortcut adalah cacing MS-Blaster dan Sasser.Contoh Worm KomputerWorm komputer yang asli (mungkin sengaja) mengeluarkan di Internet oleh Robert Tappan Morris pada tahun 1988. Internet Worm digunakan sendmail, fingerd, dan rsh / rexec untuk menyebarkan dirinya di Internet.SQL Slammer Worm didirikan pada tahun 2003 kerentanan yang digunakan dalam Microsoft SQL Server 2000 untuk menyebarkan dirinya di Internet. Link Glosari Blaster Worm juga didirikan pada tahun 2003 digunakan kerentanandi Microsoft DCOM RPC untuk menyebarkan dirinya.

Worm Melissa didirikan pada tahun 1999, Virus Shortcut Sobig didirikan pada tahun 2003 dan Virus Shortcut Mydoom didirikan pada tahun 2004 tersebar di seluruh melalui e-mail. Virus Shortcut ini bersama beberapa fitur dari Trojan Horse, di bahwa mereka tersebar oleh user tergoda untuk membuka lampiran e-mail yang terinfeksi.Mydoom juga berusaha untuk menyebarkan dirinya melalui file peer-to-peer berbagi aplikasi bernama Glosari Link Kazaa. Virus Shortcut Mydoom berusaha melakukan Denial of Service (DoS) serangan terhadap SCO dan Microsoft.

Lindungi diri Anda dari Komputer Worms Komputer cacing yang tersebar melalui kerentanan dalam layanan jaringan terbaik dapat dilindungi terhadap dengan menjaga sampai antivirus-to-date dan menginstal patch yang disediakan oleh sistem operasi Link Glosari dan vendor aplikasi. Ini termasuk cacing seperti SQL Slammer dan Blaster.Komputer cacing yang menyebar seperti Trojan Horse terbaik dapat dipertahankan terhadap dengan menghindari membuka lampiran di e-mail Anda. Lampiran ini terinfeksi tidak terbatas. File EXE. Microsoft Word dan file Excel dapat berisi macro yang tersebar infeksi.
Perangkat perusak (MALWARE) berasal dari lakuran kata malicious dan software) adalah perangkat lunak yang diciptakan untuk menyusup atau merusak sistem komputer, peladen atau jejaring komputer tanpa izin termaklum (informed consent) dari pemilik. Istilah ini adalah istilah umum yang dipakai oleh pakar komputer untuk mengartikan berbagai macam perangkat lunak atau kode perangkat lunak yang mengganggu atau mengusik.[1] Istilah 'virus computer' terkadang dipakai sebagai frasa pemikat (catch phrase) untuk mencakup semua jenis perangkat perusak, termasuk virus murni (true virus).

0 komentar:

Blogger Template by Clairvo